Record Detail Back

XML

Anggaran Biaya Proyek Konstruksi


Menghitung RAB proyek konstruksi bangunan gedung secara teliti dan benar adalah pekerjaan yang sangat diperlukan. Dengan RAB ini, untuk pedoman sebagai pemilik, kontraktor, konsultan dan tim teknis, sehingga dalam mewujudkan proyek konstruksi bangunan sesuai yang direcanakan akan tercapai. Buku ini ada 19 bab, bab 1. Pendahuluan, 2. unsur pelaksana anggaran biaya, 3. konsep hitungan RAB, 4. papan nama proyek dan bongkaran, 5. pembersihan lokasi dan pengukuran, 6. galian tanah pondasi dan pasang pondasi menerus, 7. pasangan dinding bata dan pelesteran, 8. beton bertulang dan acian beton, 9. konstruksi kuda-kuda, gording dan nok, 10. rangka atap dan atap, 11. kerpus dan lisplank kayu, 12. rangka baja, 13. konstruksi penutup dinding luar, 14. rabat beton dan lantai keramik, 15. kosen pintu jendela dan daun pintu jendela kayu, 16. pipa air bersih dan air kotor, 17. cat dinding dan cat kayu, 18. plafon dan lis plafon, dan 19. aplikasi RAB. Buku ini mudah dipelajari dan cepat dipahami, serta masing-masing bab disertai contoh-contoh yang riil di lapangan. Diharapkan buku ini dapat memberikan manfaat bagi pembaca, baik di kalangan umum, kontraktor, konsultan, maupun mahasiswa.
Sahadi - Personal Name
693 Sah a
9786237110610
693 Sah a
Text
Indonesia
Teknosain
2019
Yogyakarta
x+336 hlm.; 17 cm x 24 cm
LOADING LIST...
LOADING LIST...