Record Detail Back

XML

Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Terhadap Perusahaan Kelapa Sawit


Konsep Corporate Social Responsibility di Indonesia bersifat mandatory. Isu-isu perkebunan kelapa sawit terkait sosial dan lingkungan menjadi dasar pentingnya perusahaan kelapa sawit untuk menyelenggarakan Corporate Social Responsibility. Tujuan penelitian ini untuk menggambarkan Corporate Social Responsibility yang ada di Indonesia dan penerapan konsep tersebut dengan pembangunan berkelanjutan pada perusahaan perkebunan kelapa sawit. Metode penelitian yang digunakan yuridis normatif dengan didasarkan pada sifat penelitian dogmatic hukum. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Corporate Social Responsibility di Indonesia terintegrasi dengan konsep pembangunan berkelanjutan dan sebagai tanggung jawab ekonomi, hukum, etis, dan filantropi. Corporate Social Responsibility terhadap perusahaan kelapa sawit dilaksanakan dengan berdasarkan Pasal 33 Ayat (3) dan (4) Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia, Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional dan Peraturan Daerah. Rencana dan program Corporate Social Responsibility perusahaan kelapa sawit dijalankan melalui green economy dengan tidak melakukan trade-off antara pembangunan ekonomi, sosial dan lingkungan.
Rudi Pisteo - Personal Name
Batch 2
NONE
Text
Indonesia
Podomoro University
2019
LOADING LIST...
LOADING LIST...